Seni teknik menempel kolase​

teknik menempel kolase​

Jawaban:

  • Teknik kolase bervariasi, contohnya teknik sobek, gunting, potong, rakit, rekat, jahit, ikat, dan sebagainya. Ragam teknik tersebut dapat dikombinasikan untuk menciptakan karya seni kolase yang menarik.

Penjelasan:

Maaf kalau salah

Jadikan jawaban terbaik

Jangan lupa follow ya

Jawaban:

Pengertian kolase adalah seni menempel gambar atau pola menggunakan bahan-bahan yang berbeda, seperti kertas dan kain yang direkatkan. Pengertian kolase adalah aplikasi yang dibuat dengan menggabungkan teknik melukis (lukis tangan) dengan menempelkan bahan-bahan tertentu.

Penjelasan:

Cara membuat kolase;

1. Pikirkan konsep kolase.

2. Pilih latar yang tepat.

3. Siapkan alat dan bahan untuk membuat kolase

4. Mulai buat kolase.

5. Biarkan kolase mengering.

Maaf kalau jawabanku gak memuaskan :)

[answer.2.content]